Introduction to Database Snapshot (3)

Pada blog sebelumnya kita sudah mencoba bagaimana melakukan perubahan data pada database source dan ternyata tidak berpengaruhnya nyata terhadap Database Snapshotnya.

Pada bagian ke 3 ini kita akan mencoba mengembalikan kondisi semula database source semenjak dibuatnya database Snapshotnya yaitu dengan memanfaatkan database snapshot menjadi sumber restore untuk database sourcenya.

Kita coba restore dengan T-SQL berikut :

USE master

 GO

 

 RESTORE DATABASE Adventureworks

 FROM DATABASE_SNAPSHOT = 'Snapshot_AW'

 GO

seperti kita ketahui bahwa pada blog sebelumnya, kita telah mengubah data pada field “Name” menjadi “Crankam” untuk productID 2. Setelah kita restore, data tersebut sekarang telah kembali seperti semula.

image

Demikianlah bahwa Database Snapshot dapat dijadikan sebagai sumber untuk merestore dari database yang di jadikan sumber Database Snapshot

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.